Mengatur Alokasi Modal Saham
Untuk bisa untung secara konsisten dalam investasi saham, bukanlah hanya terbatas pada "SAHAM APA YANG HARUS DIBELI" tapi terfokus pada "BAGAIMANA MENGATUR ALOKASI MODAL"
kebanyakan investor saham pemula memiliki keyakinan bahwa untuk bisa untung di bursa saham haruslah memiliki skill dalam memilih saham apa yang akan naik. sehingga fokus para trader pemula adalah belajar bagaimana mendapatkan indikator saham yang memiliki tingkat keberhasilan yang tinggi.
sehingga porsi terbesar dalam waktu belajar seorang trader pemula adalah mencari indikator saham terbaik. sibuk mengutak-atik parameter indikator untuk mencari sinyal yang paling optimal , ataupun mengikuti seminar saham yang menjanjikan indikator saham paling bagus.
namun kadang, meskipun telah memakai "indikator saham terbaik" hasil yang diperoleh belumlah terlalu bagus. ini sama sekali bukanlah disebabkan karena indikator saham yang belum sempurna.
karena penggunaan indikator saham sebagai teknik pemilihan saham hanyalah sebagian kecil dari penentu keberhasilan seorang trader. selain itu seorang trader juga harus menguasai money management untuk mengendalikan resiko, dan juga mampu mengendalikan psikologi nya.
dengan menggunakan analogi peperangan, penggunaan indikator saham / teknik memilih saham bisa diumpamakan seperti memilih jendral mana yang akan diturunkan.
money managament seperti berapa banyak pasukan yang akan di bawa sang jendral.
sedangkan psikologi adalah bagaimana moral keseluruhan pasukan saat terjun ke medan perang.
Apa itu milis rekomendasi saham jsx_trader? kenali lebih dekat di sini
dari contoh di atas dapat anda lihat, bahwa sebuah peperangan tidak akan bisa dimenangkan hanya dengan terfokus hanya pada memilih jendral terbaik yang akan diturunkan berperang. sama halnya dengan trading saham, untuk dapat untung secara konsisten, anda harus menguasai bagaimana memilih saham yang terbaik, menentukan berapa besar pembelian setiap saham dan menjaga agar kondisi mental anda selalu bagus.
janganlah hanya terfokus pada bagaimana memilih saham yang akan naik paling banyak, tapi kuasailah teknik bagaimana me-manage modal agar bisa memberikan hasil paling maksimal.
saya berikan contoh, misalkan setelah melakukan analisa secara mendalam, anda berhasil mendapatkan 2 saham yang berpotensi akan naik. setelah melakukan perhitungan money managament, anda telah menentukan berapa besar alokasi modal untuk masing-masing saham. dan pembelian pun telah dilakukan.
selalu ada kemungkinan bahwa ada saham yang naiknya lebih kencang dibanding saham lain. di sinilah dituntut kemampuan untuk memanage modal. anda harus memiliki sistem yang mengatur berapa besar alokasi dana yang digunakan untuk average up saham yang sedang uptrend.
tantangan berikutnya adalah pada saat cash sudah habis, seorang trader yang baik harus mampu melakukan switching, menjual saham yang naiknya paling lambat, sementara di pindahkan ke saham yang lebih kencang.
karena tujuan utama seorang trader adalah mendapatkan keuntungan sebesar-besarnya dalam tempo sesingkat-singkatnya. untuk mencapai tujuan ini, kita harus belajar untuk menumpuk modal sebesar mungkin pada saham yang naik paling cepat.
bisa dikatakan bahwa kemampuan menganalisa saham barulah langkah awal menjadi trader saham yang sukses, setelah anda mampu secara konsisten memilih saham yang naik, kembangkan skill untuk memilih saham yang naik paling kencang, setelah itu kembangkan kemampuan untuk switching, memindahkan modal pada saham yang paling kencang.
Good Luck
SHARE THIS ARTICLE ON :
kebanyakan investor saham pemula memiliki keyakinan bahwa untuk bisa untung di bursa saham haruslah memiliki skill dalam memilih saham apa yang akan naik. sehingga fokus para trader pemula adalah belajar bagaimana mendapatkan indikator saham yang memiliki tingkat keberhasilan yang tinggi.
sehingga porsi terbesar dalam waktu belajar seorang trader pemula adalah mencari indikator saham terbaik. sibuk mengutak-atik parameter indikator untuk mencari sinyal yang paling optimal , ataupun mengikuti seminar saham yang menjanjikan indikator saham paling bagus.
namun kadang, meskipun telah memakai "indikator saham terbaik" hasil yang diperoleh belumlah terlalu bagus. ini sama sekali bukanlah disebabkan karena indikator saham yang belum sempurna.
karena penggunaan indikator saham sebagai teknik pemilihan saham hanyalah sebagian kecil dari penentu keberhasilan seorang trader. selain itu seorang trader juga harus menguasai money management untuk mengendalikan resiko, dan juga mampu mengendalikan psikologi nya.
dengan menggunakan analogi peperangan, penggunaan indikator saham / teknik memilih saham bisa diumpamakan seperti memilih jendral mana yang akan diturunkan.
money managament seperti berapa banyak pasukan yang akan di bawa sang jendral.
sedangkan psikologi adalah bagaimana moral keseluruhan pasukan saat terjun ke medan perang.
Apa itu milis rekomendasi saham jsx_trader? kenali lebih dekat di sini
dari contoh di atas dapat anda lihat, bahwa sebuah peperangan tidak akan bisa dimenangkan hanya dengan terfokus hanya pada memilih jendral terbaik yang akan diturunkan berperang. sama halnya dengan trading saham, untuk dapat untung secara konsisten, anda harus menguasai bagaimana memilih saham yang terbaik, menentukan berapa besar pembelian setiap saham dan menjaga agar kondisi mental anda selalu bagus.
janganlah hanya terfokus pada bagaimana memilih saham yang akan naik paling banyak, tapi kuasailah teknik bagaimana me-manage modal agar bisa memberikan hasil paling maksimal.
saya berikan contoh, misalkan setelah melakukan analisa secara mendalam, anda berhasil mendapatkan 2 saham yang berpotensi akan naik. setelah melakukan perhitungan money managament, anda telah menentukan berapa besar alokasi modal untuk masing-masing saham. dan pembelian pun telah dilakukan.
selalu ada kemungkinan bahwa ada saham yang naiknya lebih kencang dibanding saham lain. di sinilah dituntut kemampuan untuk memanage modal. anda harus memiliki sistem yang mengatur berapa besar alokasi dana yang digunakan untuk average up saham yang sedang uptrend.
tantangan berikutnya adalah pada saat cash sudah habis, seorang trader yang baik harus mampu melakukan switching, menjual saham yang naiknya paling lambat, sementara di pindahkan ke saham yang lebih kencang.
karena tujuan utama seorang trader adalah mendapatkan keuntungan sebesar-besarnya dalam tempo sesingkat-singkatnya. untuk mencapai tujuan ini, kita harus belajar untuk menumpuk modal sebesar mungkin pada saham yang naik paling cepat.
bisa dikatakan bahwa kemampuan menganalisa saham barulah langkah awal menjadi trader saham yang sukses, setelah anda mampu secara konsisten memilih saham yang naik, kembangkan skill untuk memilih saham yang naik paling kencang, setelah itu kembangkan kemampuan untuk switching, memindahkan modal pada saham yang paling kencang.
Good Luck
SHARE THIS ARTICLE ON :
Dapatkan Rekomendasi Saham komplit sejak beli sampai jual , dikirim real-time via WA, SMS dan email , untuk info selengkapnya silakan WHATSAPP/ Telegram di 0819-3393-3317 atau email ke milisjsxtrader@yahoo.com analisa saham fundamental, analisa saham teknikal, grup belajar saham, konsultasi saham, profit konsisten, psikologi trading, rekomendasi saham, saham nyangkut, screening saham, Trading yang benar, ulasan saham
Tidak ada komentar:
Posting Komentar